SAMBUNGAN MUR BAUT Sambungan mur baut (Bolt) banyak digunakan pada berbagai komponen mesin. Sambungan mur baut bukan merupakan sambungan tetap , melainkan dapat dibongkar pasang dengan mudah . Beberapa keuntungan penggunaan sambungan mur baut : • Mempunyai kemampuan yang tinggi dalam menerima beban. • Kemudahan dalam pemasangan • Dapat digunakan untuk berbagai kondisi operasi • Dibuat dalam standarisasi • Efisiensi tinggi dalam proses manufaktur Kerugian utama sambungan mur baut adalah mempunyai konsentrasi tegangan yang tinggi di daerah ulir. 1. Tata Nama Baut a. Diameter mayor adalah diameter luar baik untuk ulir luar maupun dalam. b. Diameter minor adalah diameter ulir terkecil atau bagian dalam dari ulir. c. Diameter pitch adalah diameter dari lingkaran imajiner atau diameter efektif dari baut d. Pitch adalah jarak yang diambil dari satu titik pada ulir ke titik berikutnya dengan posisi yang sama. e. Lead adalah jarak antara dua ti...
PEMBUATAN DAN PERAKITAN GUIDE VANES TURBIN TURBO PROPE L LER Ø 600 mm (300 KW) DI CV. CIHANJUANG INTI TEKNIK JAWA BARAT LAPORAN MAGANG KERJA INDUSTRI (MKI) Oleh SATIMAN ALFIAGO SINAGA NIM. B4 211 0992 PROGRAM STUDI TEKNIK ENERGI TERBARUKAN JURUSAN TEKNIK POLITEKNIK NEGERI JEMBER 201 5 KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI POLITEKNIK NEGERI JEMBER LEMBAR PENGESAHAN PEMBUATAN DAN PERAKITAN GUIDE VANES TURBIN TURBO PROPE L LER Ø 600 mm (300 KW) DI CV. CIHANJUANG INTI TEKNIK JAWA BARAT SATIMAN ALFIAGO SINAGA NIM. B4 211 0992 Telah Melaksanakan Magang Kerja Industri dan Dinyatakan Lulus Tim Penilai Koordinator MKI Program Studi, Ir. Michael Joko Wibowo, M.T. NIP. 19630202 198903 1 001 Dosen Pembimbing Utama , Ir. Michael Joko Wibowo, M.T. NIP. 19630202 198903 1 00...
1.1 Definisi Mesin Gerinda Mesin gerinda merupakan proses menghaluskan permukaan yang digunakan pada tahap finishing dengan daerah toleransi yang sangat kecil sehingga mesin ini harus memiliki konstruksi yang sangat kokoh. 1.2 Jenis-Jenis Gerinda : 1.2.1 Gerinda tangan Mesin gerinda tangan merupakan mesin yang berfungsi untuk menggerinda benda kerja. Awalnya mesin gerinda hanya ditujukan untuk benda kerja berupa logam yang keras seperti besi dan stainless steel. Menggerinda dapat bertujuan untuk mengasah benda kerja seperti pisau dan pahat, atau dapat juga bertujuan untuk membentuk benda kerja seperti merapikan hasil pemotongan, merapikan hasil las, membentuk lengkungan pada benda kerja yang bersudut, menyiapkan permukaan benda kerja untuk dilas, dan lain-lain. Mesin Gerinda didesain untuk dapat menghasilkan kecepatan sekitar 11000 - 15000 rpm. Dengan kecepatan tersebut batu grinda, yang mer...
Comments
Post a Comment